-->

Cara Memasang Widget Social Media Share Button Keren

Seperti kita ketahui Social Media Share Button itu sangat berguna untuk sebuah blog, karena dengan adanya Social Media Share Button, blog kita akan mendapatkan promosi secara gratis dari para pengunjung blog dengan cara membagikannya ke berbagai Media Social yang mereka punya.

Selain untuk menambah traffic blog, widget ini juga dapat menambah keindahan dari blog kita.
Saat ini banyak sekali penyedia yang menawarkan widget ini secara gratis, contohnya : 'Share This"
Namun setiap kali kita memakai atau memasang toolnya, pasti akan ada link hidup yang diselipkan di tool tersebut. Jadi sebenarnya tidak benar-benar gratis, Selain itu tampilannya pun monoton, ga bisa kita ubah-ubah, kalau seandainya 7 dari 10 blog memakai tool mereka sudah dapat dipastikan tampilan dari share button blognya akan sama persis.

Untuk itu disini saya akan membagikan widget yang beda dari yang lain, widget ini memakai efek animasi yang keren. Untuk Cara Memasang Widget Social Media Share Button Keren ini, Silahkan anda ikuti langkah-langkahnya dibawah ini :


  • Pertama-tama anda harus masuk dulu ke blogger.com, 
  • Lalu Pilih Template
  • Kemudian Pilih Edit HTML
  • Cari kode </body> dengan cara klik kotaknya, lalu tekan Ctrl + F, lalu ketik </body>
  • Lalu letakan kode berikut ini diatas kode </body>

<!-- Start Shareaholic Sassy Bookmarks HTML - http://kotakwidget.blogspot.com --> <div class='shr_ss shr_publisher'> </div> <!-- End Shareaholic Sassy Bookmarks HTML --> <!-- Start Shareaholic Sassy Bookmarks settings --> <script type='text/javascript'> var SHRSS_Settings = {&quot;shr_ss&quot;:{&quot;src&quot;:&quot;//dtym7iokkjlif.cloudfront.net/media/downloads/sassybookmark&quot;,&quot;link&quot;:&quot;&quot;,&quot;service&quot;:&quot;5,7,2,313,38,201,88,74&quot;,&quot;apikey&quot;:&quot;b87f5899d80a5edce8b5e55f58542ef0f&quot;,&quot;localize&quot;:true,&quot;shortener&quot;:&quot;bitly&quot;,&quot;shortener_key&quot;:&quot;&quot;,&quot;designer_toolTips&quot;:true,&quot;tip_bg_color&quot;:&quot;black&quot;,&quot;tip_text_color&quot;:&quot;white&quot;,&quot;viewport&quot;:true,&quot;twitter_template&quot;:&quot;${title} - ${short_link} via @Shareaholic&quot;}}; </script> <!-- End Shareaholic Sassy Bookmarks settings --> <!-- Start Shareaholic Sassy Bookmarks script --> <script type='text/javascript'> (function() { var sb = document.createElement(&quot;script&quot;); sb.type = &quot;text/javascript&quot;;sb.async = true; sb.src = (&quot;https:&quot; == document.location.protocol ? &quot;https://dtym7iokkjlif.cloudfront.net&quot; : &quot;http://cdn.shareaholic.com&quot;) + &quot;/media/js/jquery.shareaholic-publishers-ss.min.js&quot;; var s = document.getElementsByTagName(&quot;script&quot;)[0]; s.parentNode.insertBefore(sb, s); })(); </script> <!-- End Shareaholic Sassy Bookmarks script --> <!-- End Shareaholic Sassy Bookmarks HTML - http://kotakwidget.blogspot.com -->


Jika sudah, lalu klik Simpan.
Sekarang coba anda lihat, widgetnya berfungsi atau tidak. Jika ada masalah, silahkan tinggalkan pesan di kolom komentar
Widget diatas miliknya "Spice Up" dengan nama Sassy Social Bookmark.

Sekian dulu dari saya,

"Salam Satu Widget"

Komentar spam, menyertakan Link Aktif dan Alamat Blog tidak akan muncul.
Kami menerima masukan dari anda jika memang ada pembahasan yang keliru.
kami sangat senang jika anda dapat berkontribusi untuk menyempurnakan postingan kami.
EmoticonEmoticon